Reklame Huruf Timbul

Bikin Reklame Huruf Timbul Terbaik Jakarta

Pada saat ini sudah sangat lazim bagi sebuah instansi menggunakan papan nama atau tanda untuk menunjukkan letak bangunan, sebagai penanda ataupun salah satu cara untuk mensosialisasikan diri. Hal yang sama juga berlaku bahkan lebih masif bagi sebuah merek produk dalam penggunaan papan nama, ataupun papan penanda dalam kegiatan promosinya. Perkembangan lebih lanjut dari papan nama, papan penanda ataupun media promosi adalah menggunakan profil Huruf Timbul.

Reklame Huruf Timbul

Hal ini berkembang dan disukai karena dengan menggunakan Huruf Timbul tersebut papan nama maupun logo perusahaan ataupun merek produk tersebut berbentuk tiga dimensi dan seolah-olah nyata. Papan nama atau logo yang seperti ini tentu saja lebih menarik perhatian dari pada tulisan biasa yang dicat ataupun profil huruf yang berbentuk 2 dimensi saja.

Sebelum anda menentukan Reklame Huruf Timbul seperti apa yang akan anda pilih dalam mempromosikan perusahaan anda, pastikan anda mengetahui jenis-jenis apa saja yang dimiliki Reklame Huruf Timbul, sebagai berikut :

Huruf Timbul Stainless atau Stainless Steel

Sesuai dengan namanya, Reklame Huruf Timbul jenis ini berbahan dasar plat stainless. Plat stainless ini memiliki tiga macam jenis yaitu, stainless biasa, stainless mirror dan hairline. Dapat dibedakan dari keduanya pada tekstur plat stainless. Jika stainless mirror ini memiliki tekstur seperti kaca, sedangkan stainless hairline memiliki tekstur hamper mirip seperti serat pada kayu. Penempatan Reklame dari stainless jenis ini akan menambah kesan eksklusif dan mewah.

Huruf Timbul Galvanil

Reklame Huruf Timbul jenis ini menggunakan bahan dasar dari plat galvanil yang merupakan percampuran antara logam besi dengan logam zinc. Bentuknya hampir seperti seng namun galvanil lebih kuat dan juga tebal. Warna dari galvanil ini doff, biasanya penggunaan jenis ini melakukan proses pengecatan sesuai dengan warna yang dibutuhkan.

Huruf Timbul Acrylic

Dengan berbahan dasar akrilik, maka Reklame Huruf Timbul ini memiliki ketebalan yang bervariasi. Semakin tebal lapisan acrylic, maka semakin baik juga kualitas yang didapatkan. Selain itu acrylic memiliki berbagai macam warna, seperti acrylic susu, acrylic hitam, acrylic bening, dan masih banyak warna yang tersedia.

Huruf Timbul LED

Huruf Timbul jenis ini seperti umumnya bahan yang digunakan, hanya saja ada tambahan penerangan yang berasal dari cahaya lampu LED sebagai daya tarik yang diberikan. Huruf Timbul ini terlihat sangat menarik pada saat malam hari, selain menarik Huruf Timbul ini juga berguna sebagai penerangan.

Huruf Timbul Kuningan

Jenis ini merupakan jenis Huruf Timbul yang paling popular dan ekslusif dikalangan perusahaan, karena plat kuningan yang digunakan membuat kesan elegan dan memiliki keunikan tersendiri. Tentunya dengan tampilan yang menjanjikan ini pasti memiliki kualitas yang baik, namun istilah “ada harga, ada kuallitas” selalu ada, karena material yang digunakan jauh lebih mahal dibandingkan dengan Reklame Huruf Timbul jenis lainnya.

Nah, setelah anda mengetahui jenis-jenis yang ada pada Reklame Huruf Timbul. Untuk anda yang ingin menampilkan profil usaha dengan Reklame Huruf Timbul agar proses pemasaran berjalan dengan mudah, maka kuncinya adalah melakukan pemasangan Reklame Huruf Timbul di area lingkungan anda. Dengan memasang Reklame Huruf Timbul untuk kebutuhan promosi perusahaan ataupun toko anda, maka akan banyak audiens yang mengetahui dan menerima informasi yang ditampilkan pada Reklame Huruf Timbul. Kami memiliki partner jasa pembuatan dan pemasangan berbagai jenis Reklame Huruf Timbul terbaik untuk anda yang berada di wilayah Jakarta yaitu, Reklameterbaikjakarta.com.

Info Pemesanan Reklame Huruf Timbul Terbaik Jakarta

Bagi anda yang tertarik ingin melakukan pemesanan jasa pembuatan Reklame Huruf Timbul khususnya di daerah Jakarta, anda dapat menghubungi kami di nomor 021-5866-399, atau dapat melalui email kami gamblangprinting@gmail.com, atau anda dapat mengunjungi perusahaan kami di Jalan AMD X No.32 RT 001 RW 009, Kreo, Larangan, Kota Tangerang, Banten, Indonesia.

ReklameterbaikJakarta.com adalah perusahaan yang bergerak di bidang periklanan yang menawarkan jasa pembuatan aneka Reklame, Billboard, papan Baliho, papan pengumuman, neon box, Huruf Timbul, dan juga beberapa perlengkapan advertising lainnya dengan penawaran yang menarik dan anda akan mendapatkan barang berkualitas. 

Baca juga :

Jasa Reklame Billboard Tangerang Terbaik

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *